Selasa, 01 September 2009

Ibu.......






Ibu...emak...bunda..mother..mommy...embok...semua mengacu pada sumber kehidupan, kepada asal mula. Ibu tidaklah sekedar perempuan yang melahirkan dan merawat anak.. Tuhan menciptakan ibu sebagai wakil Tuhan di dunia. Ibu adalah asal muasal..the origin of nature..the origin of people...Ibu lebih dari sekedar perempuan..ia adalah asal muasal kehidupan...menghormati ibu bukan sekedar menghormati perempuan yang lebih tua dari kita, namun sama artinya dengan kita menghormat Tuhan dan menghormat pada kehidupan itu sendiri. Ibu tidak seperti Bapak yang bisa punya beberapa anak dalam satu hari dari beberapa perempuan (jika diijinkan), namun Ibu hanya bisa punya anak satu dalam sembilan setengah bulan...Ibu diciptakan hanya punya satu sel telur dalam satu bulan, dan begitu jadi janin maka sel telur itu tidak ada lagi..bayangkan kalau sel telur terus ada.. dan golden moment selalu ada....

Paling tidak sepertu itulah saya memandang ibu dan perempuan pada umumnya. Tugasmu sangat mulai, menyambung generasi...tugasmu menjadi jembatan antar generasi...tugas perempuan tidak hanya melulu bicara hak-hak perempuan..tugas perempuan jauh lebih mulia dari pada itu.. tugas perempuan adalah mewakili Tuhan di bumi..untuk melanjutkan kehidupan....bersama-sama dengan bumi/pertiwi (mother earth)..perempuan menjadi asal muasal kehidupan...

4 komentar:

  1. ibu...pahlawan yang tak pingin tanda jasa, real hero!

    BalasHapus
  2. sebagai perempuan, ibu, aku tersanjung.....boleh kan ?

    BalasHapus
  3. Bener lho...kebanyakan orang mengerdilkan peran perempuan hanya sebagai orang yang harus sama hak dan penghasilannya khan???

    BalasHapus