Selasa, 25 Mei 2010

Perkampungan Bajo






Kampung Bajo..sekedar untuk menyebut..perkampungan yang didiami oleh suku Bajo..Mereka berkelompok dan umumnya mendirikan bangunan dengan bahan baku kayu dan seng atau atap rumbia di tengah laut. Fondasi disusun dari karang yang di semen atau tiang kayu ditancapkan begitu saja di karang. Kampung Bajo terpisah dari ruma...h penduduk asli..interaksi tidak terlalu intens namun tetap ada interaksi terutama untjk transaksi dan pendidikan....

WAKANESIA=Wakatobi + Venesia...sewaktu berjalan dari dermaga ke tempat kendaraan, saya melewati semacam kanal buatan yang merupakan lalu lintas penduduk untuk ke suatu tempat dengan menggunakan perahu..seperti Venesia...

1 komentar:

  1. cakep Pak, gambar dan ceritanya mantabs....tapi gambar wakanesianya belum ada...

    BalasHapus